Nasehat Kaum Shalihin Dalam Tata Cara Berziarah Kepada Makam Wali Allah

Nasehat Kaum Shalihin Dalam Tata Cara Berziarah Kepada Makam Wali Allah

Apabila ingin berziarah ke makam kekasih Allah. maka jangan langsung ke makamnya tapi ziarahlah terlebih dahulu ke rumah tempat tinggalnya. Karena disitulah semasa hidupnya turun berbagai macam pemberian rukhaniah dari Allah.

Apabila ingin mendapat bekas pakaian kekasih Allah maka pilihlah sandalnya karena banyak keberkahan berlimpah disana.

Oleh Habib Muhammad bin Husein bin Anis Al-Habsyi

Posting Komentar untuk "Nasehat Kaum Shalihin Dalam Tata Cara Berziarah Kepada Makam Wali Allah"